Untitled Document

Beranda » Kamus - I » Ijab

Arti Kata "Ijab" menurut KBBI

ijab n
1ucapan tanda penyerahan dr pihak yg menyerahkan dl suatu perjanjian (kontrak, jual beli);
2kata-kata yg diucapkan oleh wali mempelai perempuan pd waktu menikahkan mempelai perempuan;
3penawaran ketika membeli (lawan kabul);
4lulus atau diterima (tt permohonan dl salat);

--kabul 1jual beli; kontrak-mengontrak;
2akad nikah;
--nikahpernikahan;

ber·i·jab vmengucapkan ijab;

meng·i·jab·kan v
1menyatakan ucapan pengesahan; menyerahkan;
2menikahkan;
3menawarkan;
4meluluskan (doa dsb)

Kata "Ijab" dalam Bahasa Inggris

n:
  • consent (persetujuan, izin, ijab)
  • final offer (ijab)
  • agreement (perjanjian, persetujuan, akad, konvensi, waad, ijab)
  • answer to prayer (ijab)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI