Untitled Document

Beranda » Kamus - I » Inkubator

Arti Kata "Inkubator" menurut KBBI

in·ku·ba·tor n
1perkakas yg dipanasi dng aliran listrik dsb dipakai untuk mengerami dan menetaskan telur;
2 Dokperkakas untuk memanaskan bayi yg lahir sebelum waktu-nya: alat itu terkenal sbg -- bayi;
3 Kimkamar atau kotak yg bersuhu tetap (biasanya 37oC), tempat kultur bakteri ditumbuhkan

Kata "Inkubator" dalam Bahasa Inggris

n:
  • incubator (inkubator, mesin pengeram, mesin penetas, perkakas bayi yg lahir prematur)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI