Untitled Document

Beranda » Kamus - J » Julung

Arti Kata "Julung" menurut KBBI

ju·lung,
ju·lung-ju·lung n
1ikan laut yg moncongnya panjang lancip; Hemuramphus;
2ikan air tawar, Zenarchopterus
ju·lung Jw anasib malang krn lahir pd hari yg menurut perhitungan (Jawa) tidak membawa keberuntungan
ju·lung n Layperahu besar (dr Madura bagian timur)
ju·lung, -- asar nnama ikan laut (Maluku): hasil perikanan di Seram Utara yg menonjol ialah minyak hati ikan hiu dan ikan --

Kata "Julung" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • fated to be unlucky (julung)
  • adv:
    • for the first time (julung)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI