Arti Kata "Kental" menurut KBBI
ken·tal
a
1antara cair dan keras; pekat (tidak cair); hampir beku: orang sakit itu sudah diperbolehkan makan bubur -- , bukan lagi bubur saring;
2akrab (tt persahabatan); karib: sahabat --;
3 cakmemperlihatkan keasliannya (tt pengucapan bahasa): logat Bataknya masih --;
me·ngen·tal vmenjadi kental; membeku; memekat: darah yg mengalir dr luka itu telah ~ di lantai;
me·ngen·tal·kan v
1membuat menjadi kental; memekatkan; membekukan;
2membuat menjadi erat atau intim (tt persahabatan): kunjungan yg sering dapat ~ persahabatan;
pe·ngen·tal nalat atau bahan yg mengentalkan;
pe·ngen·tal·an nproses, cara, perbuatan mengentalkan;
ke·ken·tal·an
1 nperihal, keadaan (yg bersifat) kental;
2 a cakterlalu kental
1antara cair dan keras; pekat (tidak cair); hampir beku: orang sakit itu sudah diperbolehkan makan bubur -- , bukan lagi bubur saring;
2akrab (tt persahabatan); karib: sahabat --;
3 cakmemperlihatkan keasliannya (tt pengucapan bahasa): logat Bataknya masih --;
me·ngen·tal vmenjadi kental; membeku; memekat: darah yg mengalir dr luka itu telah ~ di lantai;
me·ngen·tal·kan v
1membuat menjadi kental; memekatkan; membekukan;
2membuat menjadi erat atau intim (tt persahabatan): kunjungan yg sering dapat ~ persahabatan;
pe·ngen·tal nalat atau bahan yg mengentalkan;
pe·ngen·tal·an nproses, cara, perbuatan mengentalkan;
ke·ken·tal·an
1 nperihal, keadaan (yg bersifat) kental;
2 a cakterlalu kental
Kata "Kental" dalam Bahasa Inggris
adj:
- thick (tebal, kental, kandel, butek, rimbun, berkabut)
- lumpy (kental, tdk halus)
- condensed (kental, singkat, ringkas)
- viscous (kental, melekat, bersifat merekat, liat, lekit)
- cloggy (bergumpal, kental, yg lekas tersumbat)
- dense (padat, lebat, rapat, tebal, pekat, kental)
- ropy (berurat, lekat, kental, kuat, kuat seperti tali, buruk)
- slab (lekat, kental, pekat)
- smeary (lekat, pekat, kental, kotor, lumur)
- stiff (kaku, ketat, keras, pegal, jumud, kental)
- tough (sulit, keras, berat, tabah, kuat, kental)
- treacly (dr tetes, yg dioles dgn tetes, kemanisan, lekat, kental, pekat)
- turbid (keruh, butek, berlumpur, berluluk, kental, kusut)