Arti Kata "Kerubut" menurut KBBI
ke·ru·but
v,
me·nge·ru·buti v
1datang banyak-banyak hendak melihat, membeli, dsb; mengerubungi: pagi-pagi anak-anak sudah ~ tukang es;
2mengeroyok: para pemuda sudah siap ~ penjahat yg akan mengganggu kampungnya
me·nge·ru·buti v
1datang banyak-banyak hendak melihat, membeli, dsb; mengerubungi: pagi-pagi anak-anak sudah ~ tukang es;
2mengeroyok: para pemuda sudah siap ~ penjahat yg akan mengganggu kampungnya
ke·ru·but
nbenalu yg banyak bunganya; ambai-ambai;
Rafflesia hasseltii