Untitled Document

Beranda » Kamus - K » Kontraksi

Arti Kata "Kontraksi" menurut KBBI

kon·trak·si n
1pengerutan (sehingga menjadi berkurang panjangnya); penegangan;
2 Lingproses atau hasil pemendekan suatu bentuk kebahasaan (spt tidakmenjadi tak);
3 Kimtarik-menarik antara atom dl sebuah molekul;
4 Dokpenegangan; pengerasan; penguncupan (tt otot); kerunyutan (tt parut luka);

ber·kon·trak·si vmengerut (tt otot)

Kata "Kontraksi" dalam Bahasa Inggris

n:
  • contraction (kontraksi, penyusutan, singkatan, kepadatan, penciutan, keciutan)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI