Untitled Document

Beranda » Kamus - K » Kuak

Arti Kata "Kuak" menurut KBBI

ku·ak ntiruan bunyi kerbau atau bunyi katak;

me·ngu·ak vmengeluarkan bunyi "kuak" (tt kerbau, sapi, dsb)
ku·ak nburung yg keluar dr persembunyian pd malam hari; kuar
ku·ak nkatak besar
ku·ak v,
me·ngu·ak v
1menjadi terbuka (tersibak, terungkap);
2membuka;

me·ngu·ak·kan v
1membuka dng menolakkan (menarik) ke kiri ke kanan: ~ kedua daun pintu itu;
2menembus dng menolakkan ke kiri dan ke kanan (tt kerumunan orang atau barisan);
3menyibakkan (tt kerimbunan semak dan lalang): ia ~ lalang yg merintangi jalan yg akan dilaluinya;
4merobohkan: ~ pagar;

ter·ku·ak v
1terbuka (ke kiri ke kanan);
2menjadi lebar (tt lubang, barang yg sobek, dsb);
3menjadi renggang bercelah-celah;
4menghindar (ke kiri ke kanan); menyisih: orang yg mengerumuni pencuri itu segera ~ setelah polisi datang;
5terpisah; tersibak: mega yg menghitam itu pun ~ lah krn perubahan cuaca

Kata "Kuak" dalam Bahasa Inggris

n:
  • squawk (omelan, kuak, keluhan)
  • croak (bunyi kuak, kuak, bunyi katak, bunyi gaok, bunyi burung gagak, bunyi parau)
  • part (bagian, kerat, penggalan, kelumit, kontingen, kuak)
  • roar (raungan, deru, derau, bunyi yg gemeruh, bunyi nyaring, kuak)
  • moo (kuak)
  • low (dasar, persneling satu, persneling rendah, kuak)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI