Untitled Document

Beranda » Kamus - L » Langkah

Arti Kata "Langkah" menurut KBBI

lang·kah n
1gerakan kaki (ke depan, ke belakang, ke kiri, ke kanan) waktu berjalan: dia masuk dng -- gontai;
2jarak antara kedua kaki waktu melangkah ke muka (waktu berjalan): jalannya cepat dan -- nya panjang-panjang;
3sikap; tindak-tanduk; perbuatan: kita harus mengambil -- tegas dl menghadapi masalah ini;
4tahap; bagian: marilah kita telusuri -- demi -- cara berjualan jeruk;

--baik kimujur; nasib baik;
--barucara (adat istiadat, paham) baru;
--burukfirasat (gelagat) yg kurang baik;
--hidupcara hidup yg ditempuh;
--kanan kinasib baik; mujur; untung: -- kanan hari ini, tidak disangka-sangka, saya mendapat rezeki;
--kiri kiselalu sial (serba salah): ia sedang -- kiri, di mana-mana selalu dimarahi orang;
--kidallangkah kiri;
--lama kicara (adat istiadat, paham) lama;
--seribulari cepat (krn takut dsb);
--serongperbuatan yg curang (tidak baik dsb);
--sumbang 1perbuatan yg keliru; perbuatan yg kurang baik;
2langkah yg salah dl bersilat;
--tersentak Ternlangkah tersentak-sentak pd anak ayam yg menderita kekurangan piridoksin (vitamin B6), biasanya diawali oleh penurunan selera makan, pertumbuhan, anemia, kelainan gerakan, dan akhirnya konvulsi;

ber·lang·kah vberangkat; berjalan;

me·lang·kah v
1mengayunkan (menggerakkan) kaki (pd waktu berjalan dsb): aku berat ~ krn kakiku terbenam dl lumpur;
2berangkat; berjalan;
3melalui; mengarungi: ~ lautan;
4bertindak; bekerja;

me·lang·kahi v
1melewati; melalui: mereka ~ rintangan itu dng hati-hati;
2menyalahi; melanggar: tidak pantas jika ~ petuah orang tua;
3mendahului (kawin, memperoleh sesuatu, dsb): tidak baik adik ~ kakak;
4tidak mengikutsertakan; melewatkan: ia sering ~ saudaranya dl pembagian rezeki;
~
lakiberzina (tt perempuan yg bersuami); bermukah;

me·lang·kah·kan v
1mengayunkan kaki ke depan;
2mulai menjalankan perahu dsb;

ter·lang·kah·kan vsudah dilangkahkan;
jika langkah sudah ~ , berpantang dihela surut, pbsuatu pekerjaan yg telah dimulai dng saksama, sekali-kali jangan dihentikan sebelum tujuan tercapai;

per·lang·kah·an nperihal berlangkah (melangkah);

pe·lang·kah nbarang yg diberikan oleh calon pengantin pria kpd kakak calon pengantin wanita yg belum menikah (yg dilangkahi atau didahului kawin);

pe·lang·kah·an n
1proses, cara, perbuatan melangkahi atau melangkahkan;
2permulaan melakukan sesuatu (pekerjaan, perjalanan, dsb): baik ~, saat yg baik untuk memulai sesuatu (pekerjaan dsb);

ke·lang·kah·an 1 vdidahului kawin (memperoleh sesuatu dsb);
2 v cakterlangkahi (sudah dilangkahi); terlalui (sudah dilalui);
3 n kilaki-laki yg istrinya bermukah;

se·lang·kah nsejauh jarak satu kali melangkah;
berjalan ~ menghadap surut, berkata sepatah dipikirkan, pbdl berbuat sesuatu hendaklah kita mempertimbangkannya masak-masak; ~ demi ~ , kisedikit demi sedikit; setahap demi setahap: sekalipun dl kehidupan perekonomian yg sulit, bangsa kita mencapai kemajuan ~ demi ~

Kata "Langkah" dalam Bahasa Inggris

n:
  • step (langkah, jangkah, jejak tapak kaki, tingkat, tindak, anak tangga)
  • move (langkah, giliran, perpindahan, hal buang air besar)
  • stride (langkah, jangkah, sukses, kemajuan, penambahan)
  • foot (kaki, telapak kaki, telapakan kaki, ceker, langkah, bagian bawah)
  • footpace (langkah)
  • tread (tapak, telapak, cara langkah, langkah, bunyi langkah, telapakan)
  • footstep (langkah, bekas jejak kaki)
  • pace (kecepatan, langkah, kiprah, cara berjalan, cara berlari)
  • leap (lompatan, loncatan, lompat, loncat, langkah, halangan)
  • action (tindakan, aksi, tindak, perbuatan, langkah, gerak)
  • gesture (sikap, gerak-isyarat, gamit, kial, langkah)
  • measure (ukuran, tindakan, langkah, takaran, pengukur, undang-undang)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI