Arti Kata "Lejang" menurut KBBI
le·jang
n
1sepak; terjang; rejang;
2gerakan (loncat, lari) yg cepat;
3gerakan yg laju (tt peluru, anak panah);
me·le·jang v
1menerjang; merejang;
2melompat serta lari krn terkejut (tt kuda);
siapa ~ siap patah, pbsiapa yg bersikeras hendak beroleh barang (pekerjaan), dialah yg harus menderita rugi (kesukaran dsb);
me·le·jang·kan vmenyepakkan (kaki);
me·le·jang-le·jang·kan vmelejangkan;
pe·le·jang n(sesuatu) yg melejang;
kuda ~ bukit, pborang yg menjadi kaki tangan (alat, perkakas) orang lain;
se·le·jang advsecepat; sejauh;
~
terbangsecepat terbang; selayang pandang; sepintas lalu
1sepak; terjang; rejang;
2gerakan (loncat, lari) yg cepat;
3gerakan yg laju (tt peluru, anak panah);
me·le·jang v
1menerjang; merejang;
2melompat serta lari krn terkejut (tt kuda);
siapa ~ siap patah, pbsiapa yg bersikeras hendak beroleh barang (pekerjaan), dialah yg harus menderita rugi (kesukaran dsb);
me·le·jang·kan vmenyepakkan (kaki);
me·le·jang-le·jang·kan vmelejangkan;
pe·le·jang n(sesuatu) yg melejang;
kuda ~ bukit, pborang yg menjadi kaki tangan (alat, perkakas) orang lain;
se·le·jang advsecepat; sejauh;
~
terbangsecepat terbang; selayang pandang; sepintas lalu
Kata "Lejang" dalam Bahasa Inggris
n:
adj:
- flash (flash, kilat, cahaya, cetusan, denyar, lejang)
- lap (putaran, pangkuan, riba, lejang)
adj:
- fast (cepat, laju, tertanam kuat, tdk luntur, tahan cuci, lejang)
- swift (cepat, deras, laju, lancar, lejang, tangkas)