Arti Kata "Liat" menurut KBBI
li·at
a
1lemah (tidak kaku), tetapi tidak mudah patah atau putus; kenyal: daging yg --;
2pekat; lekat sekali: lempung (tanah) ini sangat --; adonan ini -- sekali;
3 kitidak mudah kalah;
4 kisukar atau segan membayar utang
1lemah (tidak kaku), tetapi tidak mudah patah atau putus; kenyal: daging yg --;
2pekat; lekat sekali: lempung (tanah) ini sangat --; adonan ini -- sekali;
3 kitidak mudah kalah;
4 kisukar atau segan membayar utang
li·at
akering (sehingga tanaman tidak tumbuh):
sawah -- krn musim kemarau panjang;
me·li·at vmenjadi liat
me·li·at vmenjadi liat
Kata "Liat" dalam Bahasa Inggris
adj:
- tough (sulit, keras, berat, tabah, kuat, liat)
- gristly (liat)
- wiry (liat, kurus tapi kuat, kasar seperti kawat)
- pliable (lembut, liat, yg suka melentur, lunak, yg mudah dipengaruhi)
- pliant (liat, gemulai, lembut, lunak, yg mudah dipengaruhi)
- viscous (kental, melekat, bersifat merekat, liat, lekit)
- hardened (liat)
- clayey (liat, yg mengandung tanah pekat, yg mengandung tanah liat, lekat seperti tanah liat, lekat seperti tanah pekat)
- loamy (liat)