Untitled Document

Beranda » Kamus - M » Mayat

Arti Kata "Mayat" menurut KBBI

ma·yat nbadan atau tubuh orang yg sudah mati; jenazah: orang yg hilang itu akhirnya ditemukan sudah menjadi --;
spt -- ditegakkan, pb
berbadan kurus dan bermuka pucat;

--bernyawa kisangat kurus

Kata "Mayat" dalam Bahasa Inggris

n:
  • corpse (mayat, jenazah, bangkai, batang)
  • body (tubuh, badan, awak, jisim, selera, mayat)
  • cadaver (mayat, bangkai)
  • remains (sisa, peninggalan, jenazah, bekas, reruntuhan, mayat)
  • stiff (surat rahasia, orang kikir, orang bakhil, mayat, orang, kuli)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI