Untitled Document

Beranda » Kamus - P » Pawai

Arti Kata "Pawai" menurut KBBI

pa·wai n
1iring-iringan orang, mobil, kendaraan, dsb; perarakan: untuk meramaikan hari ulang tahun kemerdekaan, pemerintah mengadakan -- kendaraan bermotor;
2alat-alat kerajaan;

--senjatabagian upacara penghormatan kpd inspektur upacara dng memamerkan kekuatan senjata dl pawai;
--taarufpawai perkenalan; pawai peragaan: sebelum musabaqah tilawatil quran resmi dibuka, diselenggarakan -- taaruf keliling kota;

ber·pa·wai vmengadakan pawai: mahasiswa pun turut ~

Kata "Pawai" dalam Bahasa Inggris

n:
  • parade (parade, pawai, perada)
  • procession (prosesi, pawai, arak-arakan, defile, iring-iringan, ekor)
  • cavalcade (pawai, arak-arakan, iring-iringan)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI