Arti Kata "Perigi" menurut KBBI
pe·ri·gi
nsumur; sumber (air): --
kami jernih airnya;
lupak jadi -- , pbnaik derajat (kedudukan) spt orang miskin menjadi kaya;
--butasumur yg telah kering (tidak berair lagi); sumur mati;
--wakafsumur yg disediakan untuk umum
lupak jadi -- , pbnaik derajat (kedudukan) spt orang miskin menjadi kaya;
--butasumur yg telah kering (tidak berair lagi); sumur mati;
--wakafsumur yg disediakan untuk umum
Kata "Perigi" dalam Bahasa Inggris
n:
- well (sumur, perigi, telaga, mata air, sumber, lift)
- spring (musim semi, pegas, mata air, loncat, loncatan, perigi)