Untitled Document

Beranda » Kamus - P » Peristiwa

Arti Kata "Peristiwa" menurut KBBI

pe·ris·ti·wa n
1kejadian (hal, perkara, dsb); kejadian yg luar biasa (menarik perhatian dsb); yg benar-benar terjadi: memperingati -- penting dl sejarah;
2pd suatu kejadian (kerap kali dipakai untuk memulai cerita): sekali --;

--bahasaapa yg terjadi sbg pengungkapan bahasa;
--hukumkeadaan, kejadian, atau sikap tindak yg menimbulkan tindakan hukum;
--hukum internasionalperistiwa di bidang internasional yg dikuasai oleh hukum;
--hukum pidanaperistiwa yg mengakibatkan pemidanaan;
--khasperistiwa yg secara khusus diciptakan untuk mencapai tujuan tertentu;
--khas internperistiwa yg dilakukan oleh suatu badan dng memusatkan perhatian pd sponsor peristiwanya;
--sejarahkejadian atau fakta yg terjadi atau berlangsung di dl masyarakat dan menjadi sumber data sejarah;
--semusebutan bagi orang-orang yg muncul sbg tokoh yg menarik perhatian masyarakat secara tidak wajar;

ber·pe·ris·ti·wa vbersejarah; hari -- ,hari bersejarah

Kata "Peristiwa" dalam Bahasa Inggris

n:
  • event (peristiwa, kejadian, pengalaman, pertandingan, perlombaan, partai)
  • incident (insiden, kejadian, peristiwa, pengalaman)
  • happening (kejadian, peristiwa)
  • affair (peristiwa, hubungan gelap, hal, keadaan, usaha, pekerjaan)
  • occasion (kesempatan, peristiwa, kejadian, alasan)
  • occurrence (kejadian, peristiwa)
  • episode (episode, peristiwa, kisah)
  • fact (fakta, kenyataan, peristiwa, kebenaran)
  • shebang (perusahaan, peristiwa)
  • thing (benda, wujud, pakaian, makanan, minuman, peristiwa)
  • phenomenon (gejala, perwujudan, kejadian, peristiwa, fenomen)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI