Untitled Document

Beranda » Kamus - P » Piagam

Arti Kata "Piagam" menurut KBBI

pi·a·gam n
1surat (tulisan pd batu, tembaga, dsb) resmi yg berisi pernyataan pemberian hak, tanah, dsb atau berisi pernyataan dan peneguhan mengenai suatu hal (tt ikrar dsb): -- itu ditandatangani oleh Presiden; -- yg mengingatkan kita kpd bukti sejarah masa lalu;
2ijazah; diploma: kepala sekolah menyerahkan -- kpd siswa yg lulus;

me·mi·a·gam·kan vmenetapkan sesuatu dl piagam: jangan ~ hal-hal yg menyalahi hukum negara

Kata "Piagam" dalam Bahasa Inggris

n:
  • charter (piagam, carter, anggaran dasar, hak khusus, hak istimewa)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI