Untitled Document

Beranda » Kamus - P » Plastis

Arti Kata "Plastis" menurut KBBI

plas·tis a
1bersifat mudah dibentuk (diwujudkan menjadi benda yg lain); bersifat plastik: seni -- ,seni rupa (spt membuat patung dsb);
2dilukiskan sbg berwujud (spt benar-benar terjadi dsb): cerita itu sangat --; ungkapan-ungkapan yg --;

ke·plas·tis·an nperihal plaslis: plastomeneter digunakan untuk mengukur ~ bahan dng menentukan waktu alirannya melalui pertambahan berturut-turut jarak pada rambut

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI