Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Radio

Arti Kata "Radio" menurut KBBI

ra·dio n
1siaran (pengiriman) suara atau bunyi melalui udara: dia mendengarkan --;
2pemancar radio;
3pesawat radio;

--dengkul kikabar bohong;
--kasetpesawat penerima radio yg menjadi satu dng mesin perekam, dapat dipakai secara berganti-ganti dng memindah-mindahkan panel;
--panggilperangkat elektronik berukuran saku, berfungsi sbg penerima isyarat panggilan atau pemberitahuan dr seseorang yg disampaikan lewat frekuensi gelombang radio;
--portabelradio penerima yg mudah dibawa-bawa krn bentuknya yg kecil;
--telepon jalanalat penerima dan pengirim radio dng baterai yg mudah dibawa-bawa;
--transistorradio penerima yg kecil yg dapat dihidupkan dng tenaga dr batu baterai;

me·ra·di·o·kan vmenyiarkan lewat radio; mengirim berita lewat radio

Kata "Radio" dalam Bahasa Inggris

n:
  • radio (radio)
  • wireless (radio)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI