Arti Kata "Rahap" menurut KBBI
ra·hap
n(kain) penutup mayat;
me·ra·hap v
1menutup mayat dng kain rahap: kami ~ mayat itu dng kain batik;
2menyelimuti; menyelubungi: ia ~ tubuhnya dng kain basah;
me·ra·hap·kan vmenutupkan kain dsb pd;
pe·ra·hap n(kain) penutup atau penudung
me·ra·hap v
1menutup mayat dng kain rahap: kami ~ mayat itu dng kain batik;
2menyelimuti; menyelubungi: ia ~ tubuhnya dng kain basah;
me·ra·hap·kan vmenutupkan kain dsb pd;
pe·ra·hap n(kain) penutup atau penudung
ra·hap,
me·ra·hap v
1turun (hinggap);
me·ra·hap vrahap; bertengger: burung pipit berkawan-kawan terbang ~ hinggap di mayang padi;
2meniarap, menjerahap;
3duduk (berlutut) di samping orang yg terbaring: ia ~ ibunya seraya menangis tersedu-sedu
me·ra·hap v
1turun (hinggap);
me·ra·hap vrahap; bertengger: burung pipit berkawan-kawan terbang ~ hinggap di mayang padi;
2meniarap, menjerahap;
3duduk (berlutut) di samping orang yg terbaring: ia ~ ibunya seraya menangis tersedu-sedu