Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Rampas

Arti Kata "Rampas" menurut KBBI

ram·pas vambil dng paksa (dng kekerasan); rebut: sayang, senjata penjahat itu tidak sempat kami --;

me·ram·pas v
1mengambil dng paksa (dng kekerasan); merebut: pencopet ~ kalungnya sewaktu ia turun dr bus;
2menyamun; membegal; menyabot: ia ~ uang dan kopor orang itu di jalan;
3menyita: Pemerintah terpaksa ~ harta benda orang itu sbg pembayar utangnya kpd negara;

me·ram·pasi vmengambili dng paksa; merebuti; menyamuni: merekalah yg telah ~ harta benda penduduk di desa ini;

ram·pas·an nhasil merampas; segala apa yg dirampas: ia membagi-bagikan harta ~;
~
perangharta benda musuh yg dirampas sewaktu perang;

pe·ram·pas norang yg merampas; perampok;

pe·ram·pas·an n
1proses, cara, perbuatan merampas; perebutan;
2penyamunan;
3penyitaan

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI