Untitled Document

Beranda » Kamus - R » Rimba

Arti Kata "Rimba" menurut KBBI

rim·ba nhutan lebat (yg luas dng pohon yg besar-besar): hilang tidak tentu -- nya,hilang lenyap tanpa meninggalkan kesan atau jejak;

--betondaerah (kota) yg penuh dng bangunan bertingkat: pada akhir abad ke-20 ini Jakarta akan menjadi -- beton;
--rayahutan yg amat besar;

me·rim·ba v
1menjadi spt rimba: ladangnya sudah ~;
2pergi atau bekerja di rimba: setiap hari ia ~ mencari kayu bakar;

pe·rim·ba norang yg mencari nafkah di rimba: perkelahian seru antara ~ dng harimau

Kata "Rimba" dalam Bahasa Inggris

n:
  • jungle (rimba, hutan rimba, hutan belantara, belantara)
  • forest (hutan, rimba, belantara, jumlah besar)
  • wildwood (rimba, hutan belantara, hutan rimba)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI