Arti Kata "Rongrong" menurut KBBI
rong·rong
v,
me·rong·rong v
1makan sedikit-sedikit, tetapi terus-menerus;
2 kiselalu mengganggu (menyusahkan dsb);
3merusakkan (secara berangsur-angsur atau dng diam-diam);
4merugikan (krn banyak makan ongkos);
5selalu meminta uang (derma); selalu menebeng (tt makan);
6kerap sekali rusak sehingga makan ongkos banyak (tt mobil dsb);
7 kimengurangi (menjatuhkan, merusak) pelan-pelan: para pengacau yg mengganggu ketertiban, bahkan ~ kewibawaan pemerintah akan ditindak tegas;
pe·rong·rong norang yg pekerjaannya merongrong
me·rong·rong v
1makan sedikit-sedikit, tetapi terus-menerus;
2 kiselalu mengganggu (menyusahkan dsb);
3merusakkan (secara berangsur-angsur atau dng diam-diam);
4merugikan (krn banyak makan ongkos);
5selalu meminta uang (derma); selalu menebeng (tt makan);
6kerap sekali rusak sehingga makan ongkos banyak (tt mobil dsb);
7 kimengurangi (menjatuhkan, merusak) pelan-pelan: para pengacau yg mengganggu ketertiban, bahkan ~ kewibawaan pemerintah akan ditindak tegas;
pe·rong·rong norang yg pekerjaannya merongrong