Arti Kata "Sebak" menurut KBBI
se·bak
a
1penuh dan banyak airnya, hampir meluber (banjir); tergenang airnya (tidak dapat mengalir): air --; sungai --;
2penuh dg air mata (tt mata); hampir meleleh (air mata): matanya -- krn menangis
1penuh dan banyak airnya, hampir meluber (banjir); tergenang airnya (tidak dapat mengalir): air --; sungai --;
2penuh dg air mata (tt mata); hampir meleleh (air mata): matanya -- krn menangis