Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Semua

Arti Kata "Semua" menurut KBBI

se·mua num
1segala; sekalian: -- orang menangisi kepergiannya; krn kelalaiannya -- penghuni asrama itu kena marah;
2sekaliannya; semuanya: -- memuji tindakannya;
3belaka; semata: perhiasan ini dibuat dr emas --;
4segenap; seluruh: ke mana mata memandang -- tempat menghijau;

se·mu·a·nya advsegala-galanya;

se·mu·a-mu·a·nya advsemuanya

Kata "Semua" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • all (semua, segala, sekalian, segenap, se-)
  • every (setiap, semua, tiap, tiap-tiap, saban, bilang)


adv:
  • round (berkeliling, di antaranya, semua, seluruh, di belakang, lagi)
  • to a man (semua, tanpa kecuali)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI