Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Senggau

Arti Kata "Senggau" menurut KBBI

seng·gau v,
ber·seng·gau-seng·gau vmelompat-lompat: sambil - seorang pemain karate muncul di pentas;

me·nyeng·gau v
1mencapai sesuatu yg agak jauh, tinggi, dsb: anak-anak berusaha - mangga di pohon itu;
2menjilat (tt api); membakar: api - juga gudang itu

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI