Arti Kata "Simak" menurut KBBI
si·mak
v,
me·nyi·mak v
1mendengarkan (memperhatikan) baik-baik apa yg diucapkan atau dibaca orang: ia sedang - pembacaan Alquran dr radio;
2meninjau (memeriksa, mempelajari) dng teliti: - kembali laporan gubernur itu
me·nyi·mak v
1mendengarkan (memperhatikan) baik-baik apa yg diucapkan atau dibaca orang: ia sedang - pembacaan Alquran dr radio;
2meninjau (memeriksa, mempelajari) dng teliti: - kembali laporan gubernur itu