Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Sintetis

Arti Kata "Sintetis" menurut KBBI

sin·te·tis/sintétis/ a
1mengenai sintesis; berdasarkan sintesis (tt hukum, kesimpulan, dsb): pengambilan hukum secara --;
2 Kimtidak diturunkan langsung dr hasil alam; bersifat hasil pengolahan manusia; tiruan: karet -- adalah karet tiruan yg terdiri atas bermacam unsur kimia

Kata "Sintetis" dalam Bahasa Inggris

adj:
  • synthetic (sintetis, buatan, tiruan, kimis, dibuat-buat)
  • synthetical (kimis, sintetis, tiruan, buatan, dibuat-buat)
  • compositive (sintetis)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI