Untitled Document

Beranda » Kamus - S » Sita

Arti Kata "Sita" menurut KBBI

si·ta n
1tuntutan pengadilan;
2perihal mengambil dan menahan barang menurut keputusan pengadilan oleh alat negara (polisi dsb); pembeslahan;

me·nyi·ta v
1mengambil, merampas, dan menahan barang, dilakukan oleh alat negara (polisi dsb) sesuai dng putusan hakim; membeslah: jaksa menuntut agar negara - barang bukti seharga dua ratus juta rupiah;
2 cakmengambil; merampas: melukis telah - sebagian besar waktuku;

- perhatianmenarik; memikat: pertandingan tenis antara dua negara itu - perhatian publik tenis dunia;

si·ta·an nhasil menyita; sesuatu yg disita; beslahan; rampasan;

pe·nyi·ta norang atau petugas yg menyita;

pe·nyi·ta·an n
1proses, cara, perbuatan menyita; pembeslahan;
2pengambilan milik pribadi oleh pemerintah tanpa ganti rugi
si·ta kl aputih bersih: tanahnya perak -- sumarak

Kata "Sita" dalam Bahasa Inggris

n:
  • confiscation (penyitaan, sita, pengambilan alih, beslah, pembeslahan, konfiskasi)
  • seizure (penyitaan, perebutan, perampasan, sita, pembeslahan, beslah)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI