Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Tabel

Arti Kata "Tabel" menurut KBBI

ta·bel/tabél/ ndaftar berisi ikhtisar sejumlah (besar) data informasi, biasanya berupa kata-kata dan bilangan yg tersusun secara bersistem, urut ke bawah dl lajur dan deret tertentu dng garis pembatas sehingga dapat dng mudah disimak;

--alfabetistabel yg susunannya menurut abjad; indeks;
--kodetabel untuk membuat kode (sandi) atau mencari arti kode;
--naskahtabel yg biasanya berdasarkan rujukan;
--periodik Kimsusunan unsur kimia berdasarkan kenaikan nomor atomnya, unsur seperiode diletakkan dl garis mendatar dan unsur-unsur segolongan diletakkan dl kolom tegak;
--referensitabel yg berfungsi sbg sumber segala keterangan yg terperinci dan digunakan untuk penunjukan;

me·na·bel·kan vmenyusun (data) dl bentuk tabel; menempatkan ke dl tabel

Kata "Tabel" dalam Bahasa Inggris

n:
  • table (meja, tabel, meja makan, meja perundingan, makanan, papan)
  • list (daftar, tabel, les, lis, jadwal, setat)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI