Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Telapak

Arti Kata "Telapak" menurut KBBI

te·la·pak n,
te·la·pak·an n
1tapak kaki; tapak tangan: sujud di bawah -- ,sujud di bawah kaki (baginda);
2lapis(an) yg tebal pd ban (mobil, sepeda);

--banbagian ban yg tebal dan keras;
--kaki 1tapak kaki;
2anak tangga yg di bawah sekali

Kata "Telapak" dalam Bahasa Inggris

n:
  • flat of the hand (tapak, telapak, telapakan)
  • bottom part (telapak, telapakan)
  • tread (tapak, telapak, cara langkah, langkah, bunyi langkah, telapakan)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI