Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Tinju

Arti Kata "Tinju" menurut KBBI

tin·ju nkepalan tangan (untuk memukul): ia marah-marah sambil mengacungkan -- nya; adu -- (bermain -- );

ber·tin·ju v
1berpukul-pukulan dng tinju;
2berkelahi dng saling meninju: kerap kali ia menantang anak-anak asrama lain untuk ~;

me·nin·ju vmemukul dng tinju: ia ~ kawannya dr belakang;

tin·ju-me·nin·ju vsaling meninju;

me·nin·ju·kan vmenggunakan tangan untuk meninju: ia ~ tangannya ke tembok;

per·tin·ju·an n
1perkelahian tinju-meninju;
2segala sesuatu yg berkenaan dng tinju: nasib ~ kita untuk masa depan cerah;

pe·tin·ju norang yg bermain tinju; bokser: para ~ kita sedang meningkatkan latihan fisik dan mental untuk menghadapi kejuaran tinju dunia;

pe·nin·ju norang yg meninju

Kata "Tinju" dalam Bahasa Inggris

n:
  • boxing (tinju, adu tinju, boksen, jotosan, penjotosan)
  • fist (tinju, kepalan tangan, tangan, genggaman, genggam, jotos)
  • mitt (sarung tangan, kepalan tangan, tangan, tinju)
  • marrowbones (lutut, tinju, kepalan tangan)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI