Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Transparan

Arti Kata "Transparan" menurut KBBI

trans·pa·ran a
1tembus cahaya; tembus pandang; bening (tt kaca): gaunnya merah muda, terbuat dr sutra yg tipis -- sehingga tembus pandang;
2jernih;
3nyata; jelas: dl Era Reformasi segalanya harus bersifat --;
4tidak terbatas pd orang tertentu saja; terbuka: sekarang ini perbankan sudah jauh lebih -- dl memberikan kredit

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI