Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Tualang

Arti Kata "Tualang" menurut KBBI

tu·a·lang a
1beterbangan tidak keruan (tt lebah);
2(orang yg) tidak tentu tempat tinggalnya (berkeliaran); gelandangan; pengembara;

ber·tu·a·lang v
1mengembara ke mana-mana (tidak tentu tempat tinggalnya); berkeliaran; bergelandangan;
2selalu pergi ke mana-mana (tidak suka tinggal di rumah);
3berbuat sesuatu secara menekat (tidak jujur dsb);

ber·tu·a·lang·an vmelakukan berbagai petualangan;

per·tu·a·lang·an n
1petualangan;
2tempat bertualang;

pe·tu·a·lang n
1orang yg bertualang;
2orang yg berusaha memperoleh sesuatu dng cara menekat (tidak jujur dsb);
3orang yg suka mencari pengalaman yg sulit-sulit, berbahaya, dsb;
~
cintaorang yg banyak mempunyai kekasih secara silih berganti;

pe·tu·a·lang·an n
1perihal bertualang;
2perbuatan menekad (menyeleweng)
tu·a·lang npokok sialang, Koompassia parvifelia

Kata "Tualang" dalam Bahasa Inggris

n:
  • wanderer (pengembara, petualang, kelana, tualang, pengeluyur)
  • tramp (gelandangan, pelacur, derap langkah, petualang, tualang, pengeluyur)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI