Untitled Document

Beranda » Kamus - T » Tulang

Arti Kata "Tulang" menurut KBBI

tu·lang n
1rangka atau bagian rangka tubuh manusia atau binatang: ada yg patah -- rusuknya; dl gua itu terdapat tulang-tulang manusia;
2duri ikan: -- ikan bandeng; ikan sepat banyak -- nya;
3 kibarang yg menyerupai tulang atau rangka: -- daun; -- layang-layang; tinggal -- dan kulit (terbalut kulit); tinggal kulit pembalut -- , kisangat kurus; minta -- kpd lintah, pbmenghendaki sesuatu yg tidak mungkin dapat dipenuhi; ringan -- , berat perut, pbbarang siapa yg rajin bekerja, tentu mendapat rezeki;

--atlasruas tulang belakang pertama yg menyangga tengkorak;
--belakangtulang belakang;
--belikattulang pd belikat;
--belulangtulang dan kulit yg membalutnya;
--cenaktulang selangka;
--daunurat-urat daun yg besar;
--ekortulang punggung bagian paling bawah;
--gigitulang pembentuk gigi pd mahkota yg dilindungi oleh email dan pd akar gigi dilindungi oleh semen; dentin;
--halustulang muda;
--hitamsumsum;
--kelangkangbagian tulang punggung yg terdiri atas lima ruas tulang yg menyatu, terletak di bawah deretan ruas tulang pinggang;
--kepalatengkorak;
--ketultulang muda;
--keringtulang depan pd kaki bawah;
--kuboidtulang pangkal kaki yg berbentuk kubus;
--landasantulang perantara pd rongga telinga tengah;
--layang-layangrangka layang-layang;
--lengan atasbagian badan dr bahu sampai siku;
--lunasbagian tengah dr tulang dada unggas yg berbentuk spt lunas kapal;
--mudatulang yg agak lunak dan tidak mudah patah;
--pinggangtulang beruas-ruas terdapat di bagian pinggang;
--pipitulang pd pipi (di atas tulang rahang);
--punggung
1tulang yg beruas-ruas dr tengkuk ke bawah;
2 kisesorang atau sesuatu yg menjadi pokok kekuatan (yg membantu dsb);
--rawan
1tulang muda (tulang lembut);
2tulang dada;
--rusukiga;
--sanggurdisalah satu tulang perantara pd rongga telinga tengah;
--selangkatulang yg terdapat di bagian bahu yg menghubungkan tulang dada dan tulang bahu; klavikula;
--senditempat ruas tulang anggota badan saling berhubungan; perhubungan tulang-tulang: ngilu pd -- sendi;
--sesamoidstruktur kecil berbentuk bulat atau kebulat-bulatan yg terdapat di sekitar persendian;
--sulbitulang punggung sebelah bawah; tulang pinggang;
--tempurung lututpatela;
--teras tentarainduk tentara;
--tongkengtulang ekor;
--tumittulang pangkal kaki yg membentuk tumit;
--tunjangtulang tapak kaki (pd ayam, burung);

ber·tu·lang vada tulangnya; memakai (mempunyai) tulang: beton ~ ,beton yg memakai rangka besi; lidah tidak ~ ,asal berkata, mudah berjanji mudah pula mengingkarinya;

me·nu·langv menjadi keras (spt tulang): hatimu ~ krn uang;
~
sumsumbukan main sakitnya (sampai terasa di sumsum); nyeri yg sangat;

me·nu·langi vmembuang tulang (ikan dsb);

ter·tu·lang v
1terasa benar sampai ke tulang;
2tinggal tulang saja (kurus sekali);
3 kimiskin sekali;

tu·lang-tu·lang·an
1 advbermacam-macam tulang;
2 nrangka (tubuh dsb); rangka rumah;

pe·nu·lang·an nproses, cara, perbuatan menulang;

per·tu·lang·an ntempat mayat yg akan dibakar;

ke·tu·lang·an ntersangkut duri ikan atau tulang pd kerongkongan
tu·lang,
--daingpohon, Milletia atropurpurea; kayu --pohon, Arytera littoralisatau Memecylon costatum

Kata "Tulang" dalam Bahasa Inggris

n:
  • bone (tulang, balung, duri, sesuatu yg terbuat dr tulang, dolar)
  • skeleton (kerangka, rangka, tulang, tulang rangka, bengkarak, rongkongan)
  • frame (bingkai, kerangka, rangka, tulang, bagan, bangunan)
  • nerve (saraf, keberanian, urat saraf, sinu, tenaga, tulang)
  • rib (tulang rusuk, iga, tulang, bingkai, gading-gading)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI