Untitled Document

Beranda » Kamus - U » Undung-undung

Arti Kata "Undung-undung" menurut KBBI

un·dung-un·dung Mk nkain penutup kepala (supaya jangan terkena panas matahari atau hujan): wanita itu pun mengambil -- nya lalu pergi ke pasar;

ber·un·dung-un·dung vmemakai undung-undung;

mem·per·un·dung·kan vmenyelubungkan undung-undung di kepala
un·dung-un·dung,
ber·un·dung-un·dung aterisak-isak; tersedu-sedu (menangis)

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI