Arti Kata "Caruk" menurut KBBI
ca·ruk
kl v,
men·ca·ruk v
1mengupas kulit kayu; menguliti;
2menakik (menggores) pohon untuk mengambil getah (damar dsb)
men·ca·ruk v
1mengupas kulit kayu; menguliti;
2menakik (menggores) pohon untuk mengambil getah (damar dsb)
ca·ruk
ark alahap; rakus; pajuh;
men·ca·ruk vmakan banyak-banyak dan cepat-cepat
men·ca·ruk vmakan banyak-banyak dan cepat-cepat
ca·ruk
Mdr vberkelahi satu lawan satu atau secara massal dng
menggunakan senjata tajam (celurit), dng latar belakang wanita,
dendam, dsb
Kata "Caruk" dalam Bahasa Inggris
adj:
- ravenous (sangat lapar, kemaruk, caruk, rakus sekali)
- gluttonous (rakus, lalah, lahap, majuh, caruk)