Untitled Document

Beranda » Kamus - C » Celur

Arti Kata "Celur" menurut KBBI

ce·lur kl nsumpah dng mencelupkan tangan ke dl air (minyak) yg mendidih; sumpah ceker;

ber·ce·lur v,~
tanganmenjalankan sumpah celur; ~
minyakbercelur tangan;

men·ce·lur vmencelupkan ke dl air (minyak) panas dsb: ~ telur;

ce·lur·an nhasil mencelur; yg dicelur: telur ~ itu segera dikupas;

pen·ce·lur·an nproses, cara, perbuatan mencelur

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI