Untitled Document

Beranda » Kamus - D » Desain

Arti Kata "Desain" menurut KBBI

de·sain/désain/ n
1kerangka bentuk; rancangan: -- mesin pertanian itu dibuat oleh mahasiswa fakultas teknik;
2motif; pola; corak: -- batik Indonesia banyak ditiru di luar negeri;

--bangunan
1kerangka bentuk suatu bangunan (rumah, taman, dsb);
2motif bangunan; pola bangunan; corak bangunan;

ber·de·sa·in vbermodel; berbentuk; bermotif;

men·de·sa·in vmembuat desain; membuat rancangan pola dsb: perancang mode itu sedang ~ pakaian musim panas;

pen·de·sa·in norang yg membuat rancangan; orang yg merancang model pakaian dsb; pembuat model; desainer; pembuat pola; pembuat model

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI