Untitled Document

Beranda » Kamus - D » Duktus

Arti Kata "Duktus" menurut KBBI

duk·tus n Dok
1saluran;
2pembuluh;

--torakikus Dokpembuluh getah bening terpenting yg menghimpun semua getah bening dr tungkai, perut, dada, dan punggung sebelah kiri yg bermuara pd pembuluh darah balik di bawah selangka kiri

KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI