Untitled Document

Beranda » Kamus - G » Gelinding

Arti Kata "Gelinding" menurut KBBI

ge·lin·ding,
ber·ge·lin·ding·an vberguling-guling spt roda berputar;

meng·ge·lin·ding v
1bergerak memutar berguling-guling: ayahmu menangkap saya ketika saya ~ dr bukit;
2berputar; bergerak (tt roda);

meng·ge·lin·ding-ge·lin·ding v
1berguling-guling;
2 kiberputar-putar;

meng·ge·lin·ding·kan v
1menggerakkan supaya berguling-guling (tt roda): kenek mobil itu ~ ban mobilnya yg pecah ke tempat menambal ban;
2 kimengemukakan (persoalan dsb) kpd umum (rapat dsb);

ge·lin·ding·an n
1barang bundar yg dapat digelindingkan spt roda;
2roda

Kata "Gelinding" dalam Bahasa Inggris

n:
  • wheel (roda, kemudi, gelinding, jentera, putaran, setir)
  • roller (rol, gulungan ombak, mesin giling-gilas, penggilas, alat penggulung, gelinding)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI