Arti Kata "Gembung" menurut KBBI
gem·bung
vmenjadi besar krn berisi udara, air, dsb; kembung;
melembung:
perutnya ~ krn masuk angin;
ber·gem·bung vgembung;
~
dada 1membusungkan dada;
2 kiberbangga diri: sekalipun menang, jangan kau ~ dada;
meng·gem·bung·kan vmelembungkan; membesarkan (balon dsb); membusungkan dada dsb;
peng·gem·bung·an nproses, cara, perbuatan menggembungkan: ~ yg terjadi pd perutnya sudah lama dirasakannya
ber·gem·bung vgembung;
~
dada 1membusungkan dada;
2 kiberbangga diri: sekalipun menang, jangan kau ~ dada;
meng·gem·bung·kan vmelembungkan; membesarkan (balon dsb); membusungkan dada dsb;
peng·gem·bung·an nproses, cara, perbuatan menggembungkan: ~ yg terjadi pd perutnya sudah lama dirasakannya
gem·bung
nikan kembung
Kata "Gembung" dalam Bahasa Inggris
adj:
- bloated (bengkak, buncit, gembung, gendut, buntal, busung)
- puffy (bengkak, gembung, sesak nafas, sesak dada, terengah-engah, engah)
- distended (buncit, gembung, busung)
- bulging (menonjol, bodong, bengkak, buncit, gembung, kepuh)
- swollen (bengkak, gembung, buntal, sembab, gelembung, benjol)
- swelled (bengkak, gembung, buntal, sembab, gelembung, benjol)
- puffed (engah, gembung, sesak nafas, sesak dada, terengah-engah, engah-engah)
- stuffed (yg diisi, busung, gembung, bengkayang)
- filled (terisi, yg diisi, gembung)