Untitled Document

Beranda » Kamus - H » Hibah

Arti Kata "Hibah" menurut KBBI

hi·bah npemberian (dng sukarela) dng mengalihkan hak atas sesuatu kpd orang lain: rumah ini kami terima sbg -- dr paman;

--tergantungpemberian semasa hidup yg kemudian digugat oleh ahli waris; wasiat pemberian dng menggugat wasiat yg baru mempunyai kekuatan hukum setelah pembuat wasiat meninggal;

meng·hi·bah·kan vmemberikan sesuatu (rumah, sawah, dsb) sbg hibah kpd seseorang, biasanya diperkuat oleh akta notaris, pemerintah setempat, saksi dsb;

hi·bah·an nhasil menghibahkan;

peng·hi·bah·an nproses, cara, perbuatan menghibahkan

Kata "Hibah" dalam Bahasa Inggris

n:
  • grant (hibah, dana, hadiah, sokongan dr pemerintah, tunjangan, uang bantuan)
  • bequest (warisan, hibah, pusaka, turunan)



KamusKata.com| Tes MBTI - Tes Kepribadian MBTI